INTEGRAL TAK WAJAR

 Dalam mendefinisikan integral tentu sebagai limit jumlah

reiman ada dua syarat yang harus dipenuhi, yaitu:

  1. Batas pengintegralan berhingga

  2. Integran (f (x)) berhingga pada selang [a, b]

Jika paling kurang salah satu syarat diatas tidak dipenuhi maka integral tentu disebut Integral tak wajar.


Jenis-jenis integral tak wajar:

  1. Integral tak wajar dengan batas pengintegralan tak hingga

  2. Integral tak wajar dengan integran tak hingga

Contoh soal:


Komentar